18 Contoh Urban Design yang Begitu Sempurna Sampai Bikin Kita Bilang, “WOW!”
Kalau kamu pernah mati-matian membawa sepedamu naik tangga, kamu pasti akan bisa menghargai ban berjalan yang membantumu memecahkan masalah ini. Kalau kamu lelah melihat jalanan dan bangunan yang itu-itu lagi sekaligus membosankan, ketahuilah ada juga tempat yang terkadang cuma butuh sedikit sentuhan kreativitas di dalam hidup kita!
Sisi Terang telah menemukan beberapa contoh desain kreatif yang mungkin kamu inginkan ada di kota tempat kamu tinggal!
1. “Beberapa stasiun kereta bawah tanah di Jepang membantumu menuntun sepedamu.”
2. Pengingat penting:
“Rehat Sejenak dari Matahari”
3. “Penanda berupa peta lengkap dengan nomor rumah dan nama jalan”
4. “Karpet gulung ini digunakan untuk membantu orang yang kesulitan berjalan di atas pasir menuju pantai”
5. Cara inovatif menjaga pejalan kaki tetap aman:
6. Tempat parkir sepeda vertikal:
7. “Kursi taman yang dapat diakses oleh pengguna kursi roda”
8. Taman di antara lantai gedung
9. Jembatan berputar
10. Ubin di trotoar ini menghasilkan listrik saat kamu berjalan di atasnya:
11. Kursi pancuran di pantai untuk lansia dan anak-anak
12. “Aku melihat meteran di gang dekat apartemenku ini dilukis agar terlihat seperti orang jahat.”
13. Jalur sepeda ini bersinar dalam gelap:
14. “Kotaku punya stasiun perbaikan sepeda di tengah-tengah jalur sepeda.”
15. Kartu menyeberang jalan untuk lansia dan disabilitas
“Lansia atau disabilitas akan menerima kartu agar mereka bisa menyeberang jalan dengan waktu hitung mundur yang lebih lama (di Singapura).”
Tulisannya: “Tempelkan Kartu untuk Waktu Menyeberang Lebih Lama. Tempelkan di Sini”
16. Gambar tak kasatmata yang cuma bisa kamu lihat saat hujan:
17. “Tombol lampu lalu lintas ini punya gambar jalanan yang ada di depannya bagi tunanetra.”
18. Dan desain keren ini membuat objek biasa jadi lebih seru!
Mana dari foto ini yang menjadi favoritmu? Apa kamu punya desain keren di kotamu? Bagikan pendapat dan fotomu di komentar!