Sisi Terang
Sisi Terang

20 Objek Simpel Ini Dipercantik dengan Fitur Tak Terduga

Terkadang, hal-hal paling sederhana sekali pun mampu membuat kita takjub. Cincin kawin dengan fitur rahasia kecil dapat berubah menjadi 2 cincin berbeda, ada juga bunga di hutan yang terlihat mirip alien baik hati, dan kamu bisa menemukan hal-hal seperti ini di mana saja.

Sisi Terang tak pernah bosan mencari fitur spesial di objek-objek biasa dan ingin berbagi 20 temuan kami lagi!

1. “Setelah berbulan-bulan mencari cincin kawin, aku menemukan si cantik ini di pelelangan barang antik!”

2. Bunga ini seperti alien yang sedang memegang piring.

3. “Meja ini dibuat dari buku-buku daur ulang.”

4. “Burung blue jay ini masih membawa separuh bulu masa bayinya.”

5. “Aku menemukan dinding yang dihiasi botol, ada surat kecil di dalamnya.”

6. “Jejak kaki balita di salju adalah objek terakhir yang mencair di musim dingin.”

7. “Lihatlah desain sendok-garpu yang satu ini.”

8. “Kedua lampuku padam — satu menjadi putih sementara satunya lagi menjadi hitam.”

9. “Ada kuning telur yang selamat dari putaran mikser.”

10. “Gulungan tisu toilet ini punya gulungan ekstra di bagian tengahnya.”

11. “Seseorang memasang rantai sepeda ke pohon beberapa tahun lalu dan sekarang pohon itu mengambil alih rantai sepeda ini.”

12. “Apa pun yang tumbuh di kulit kerang ini terlihat mirip gigi.”

13. Lemon ini penggemar berat rock and roll.

14. “Pohon cemara ini menumbuhkan bentuk spiral di dalamnya!”

15. “Cangkir ini membiaskan gambar seorang wanita saat diangkat ke arah cahaya.”

16. “Stroberi ini cuma menumbuhkan daun.”

17. “Aku lahir dengan buku jari ekstra di ibu jari!”

18. “Lihat bagaimana cara angin mengikis batu ini.”

19. “Jeruk purut ini mirip otak berwarna hijau.”

20. “Bantal ini terlihat seperti biskuit pohon dan batang kayu.”

Seberapa sering kamu menemukan fitur luar biasa dalam objek-objek sederhana? Silakan bagikan foto temuanmu di kolom komentar!

Kredit foto pratinjau emilyarran / reddit
Sisi Terang/Fakta Menarik/20 Objek Simpel Ini Dipercantik dengan Fitur Tak Terduga
Bagikan Artikel Ini