Sisi Terang
Sisi Terang

20 Foto Ini Membuktikan dalam Kamus Adik-Kakak, “Benci” Itu Artinya “Sayang”

Sekitar 80 persen orang yang tinggal di AS setidaknya punya satu saudara laki-laki atau satu saudara perempuan. Masalahnya, di mana pun kamu berada di dunia ini, kalau punya saudara kandung, kamu pasti tahu cara mengekspresikan rasa sayangmu kepadanya dengan cara yang super... aneh.

Melihat pertumbuhan adik dan kakak bersama-sama, Sisi Terang paham betul betapa gila sekaligus serunya hidup dalam hubungan persaudaraan. Nah, orang-orang di foto ini bisa membuktikan apa yang kami maksud dan bahkan menemukan cara memberi hadiah sekaligus mengerjai saudaranya masing-masing!

1. “Anak-anak, adik kalian di mana?

2. “SELFIE! Sementara kakakku lagi ngedorong bayinya ke luar!”

3. “Aku waktu umur 4 tahun, pas tahu yang kudapat adalah adik laki-laki, bukan adik perempuan.

4. “Aku bilang ke kakakku dia lagi megang Big Ben.”

5. “Beginilah ekspresi wajah kakak laki-laki waktu melihat adik perempuannya menikah.”

6. “Kado ulang tahun boongan dari kakakku.”

“Selamat Ulang Tahun, Adikku! Sayang kamu.”

7. “Kado ulang tahun kakakku udah selesai dibungkus. Isinya kalung.”

8. Hari ini, kakakku melakukan ini... padahal kuncinya entah di mana.

9. “Lihatlah hubungan kasih sayang antara adik dan kakak ini.”

10. “Kakakku bangunin aku dengan cara begini.

11. “Kado uang $100 ini aku bungkus satu per satu untuk adikku.”

12. “Kakakku bilang kakiku harus lebih meriah untuk menyambut hari libur.”

13. “Aku mau menawarkan kakakku untuk ice bucket challenge.

14. “Biarin adikmu yang nyetir, katanya. Pasti bakal seru, katanya.

15. “Kakakku masih agak bocah.

“Ha Ha! Sekarang, silakan jalan sambil malu.”

16. “Waktu kakak perempuanku sadar aku enggak bisa dibalikin.”

17. “Aku mengganti lukisan di kamar mandi kakakku waktu jagain anjingnya. Dia masih belum sadar tulisannya bukan ’HOPE’ lagi.

18. “Setiap kali menggambar sesuatu di cermin, hasilnya selalu muncul waktu adikku mandi. Kali ini, aku menggambar sesuatu yang agak lebih seram daripada biasanya...”

19. “Aku baru nemu foto lucu aku dan sepupuku, dan adik laki-lakiku di belakang kami.”

20. “Kakakku suka banget selfie. Aku enggak mau kalah.”

Apa kamu pernah memberi dukungan untuk saudara laki-laki atau saudara perempuanmu dengan jalur “alternatif” seperti ini juga? Apa kamu punya prank yang takkan pernah kamu lupakan? Bagikan cerita dan fotomu di kolom komentar supaya yang lain bisa ikut baca, ya!

Kredit foto pratinjau KattegoryPhotography/ Imgur
Bagikan Artikel Ini