20 Gambar yang Membuktikan Kehidupan para Ibu Selalu Penuh dengan Liku-Liku Tak Terduga
Hamil, melahirkan, dan membesarkan anak kerap kali mengubah kehidupan orang tua muda jauh melebihi perkiraan. Rasanya kemarin masih menjadi seorang gadis yang berkencan dengan seorang anak muda, belanja banyak pakaian baru, dan sibuk memotret ribuan foto kucing, tapi sekarang sudah harus pergi berbelanja untuk kebutuhan bayinya, makan makanan bernutrisi, dan bermain dengan sang anak. Sama halnya bagi para ayah muda, semua juga tidak mudah bagi mereka.
Kami di Sisi Terang sangat menyukai anak-anak serta perubahan hidup yang mereka bawa. Anak bayi sering kali menjadi alasan terjadinya momen-momen lucu yang selalu kita ingat.
Banyak ibu hamil mengidam makanan eksotis. Mulai dari ikan kalengan dengan melon, daging dengan selai—semuanya!
Melahirkan bukanlah proses yang ingin diulangi oleh setiap ibu.
“Akan tetapi, beberapa ibu memutuskan untuk memiliki lebih dari 1 anak karena merasa perjuangannya sepadan.”
Banyak ibu mempersiapkan pakaian untuk pulang dari rumah bersalin. Tapi suami sering kali membawa tas yang salah.
Saat menjadi orang tua, kita menyadari betapa banyak orang yang tertarik di sekitar kita.
“Mereka selalu siap memberi permen kepada anakmu dan memberi sedikit saran untukmu.”
Anak-anak tidak selalu berperilaku baik dan kita tidak selalu siap.
Setelah punya anak, orang tua muda bertemu tetangga mereka untuk pertama kalinya.
Tetangga menganggap anak-anak mereka terlalu berisik.
Sering kali, para ibu merespons nasihat orang lain dengan sikap enggan.
Pengecualian saat ibu mereka yang memberi tahu, tapi beda ceritanya saat yang memberi nasihat tersebut ibu mertua mereka.
Selama masa kehamilan, hidup banyak berubah, meskipun orang lain mungkin tidak memahaminya.
Para ibu terkadang menjalani pola makan yang ketat. 3 bulan kemudian, mereka bahkan tidak bisa memakan semuanya.
Menjadi seorang ibu mengubah kebiasaan. Sekarang tujuan belanja cuma untuk membeli pakaian dan mainan anak-anak.
Sering kali, para ibu menyanggul rambutnya bukan karena kotor, melainkan agar tidak rontok karena ditarik.
Ayah modern melakoni peran yang lebih besar dalam membesarkan anak.
Tidak semua ayah mampu melakukannya, tapi mereka berusaha keras supaya istrinya punya waktu istirahat yang berharga.
Kebanyakan ibu sadar bahwa butuh waktu lama untuk menidurkan bayi.
Saat bayi tidur, tetangga pun akan memulai pesta, renovasi, atau hal berisik lainnya.
Banyak ibu yakin kalau mereka bisa jalan-jalan dengan anak-anak mereka dalam cuaca apa pun.
Mereka pergi keluar setiap hari tanpa memedulikan apa pun. Tidak seperti ayah...
Orang tua sering ingin menamai anak-anaknya lain dari yang lain. Tapi tren terus berubah dan bisa mengejutkan.
Orang tua muda jarang tidur malam karena bayinya tumbuh gigi dan rewel. Bahkan kucing pun kesulitan melaluinya.
Sanak famili suka membicarakan rupa bayi.
Sering kali ibu yang mengandung 9 bulan sama sekali tidak mirip dengan sang anak.
Membesarkan anak tidak gampang, tapi menarik untuk dijalani.
Setiap periode punya kesulitannya tersendiri dan sepertinya tidak akan mudah. Tapi yang jelas tidak akan membosankan.
Galeri ponsel penuh dengan foto bayi.
Senyum pertama mereka, wajah lucu, jari kelingking, alis berkerut—seiring waktu, foto bayi memenuhi semua ruang di ponselmu. Padahal dulunya penuh dengan foto-foto kucing.
Orang tua menyayangi anak mereka dengan segala cara.
Meski dengan segala kesulitannya, kasih sayang kepada anak membuat orang tua lupa akan semua kesulitan itu dan menikmati peran baru mereka.
Apa perubahan terbesar setelah memiliki bayi yang membuatmu takjub?