15 Mahakarya Arsitektur yang Membuatmu Ingin Melihatnya dengan Mata Kepalamu Sendiri
Bangunan yang meleleh, rumah terbalik, atau hutan yang ada di dalam bandara: ini bukan adegan film fantasi. Ternyata, semua mahakarya arsitektur ini benar-benar ada. Dan jumlahnya masih lebih banyak lagi, ini berkat orang-orang berbakat yang menciptakan bangunan menakjubkan tanpa mengenal batas.
Kami di Sisi Terang tidak pernah bosan melihat keindahan. Kali ini, kami menemukan beberapa bangunan unik di seluruh dunia yang akan membuatmu terkesima.
1. Gereja yang dibangun dari kawat-kawat logam yang tampak seperti augmented reality
2. Interior kuil ini tampak seperti terbuat dari kristal.
3. Aula pasar yang dipenuhi lukisan
4. Bangunan yang meleleh tepat di hadapanmu
5. Rumah ini terbalik sebelum atau sesudah dibangun?
6. Gulliver meninggalkan sepatunya.
7. Bangunan ini mengawasi kita.
8. Hotel yang terinspirasi dari lautan berombak
9. Bangunan yang terlihat seperti teko
10. Bangunan ini menirukan ekspresi wajah manusia.
11. Bangunan ini tampak seolah berasal dari kosmos.
12. Oh, keranjang... eh!
13. Yang satu ini sepertinya dibuat untuk menyambut alien.
14. Bentuk monumen ini tampak mulus.
15. Bandara yang terlihat seperti hutan
Bangunan paling mengesankan seperti apa yang pernah kamu lihat?
Kredit foto pratinjau Tysto / Wikimedia Commons
Sisi Terang/Desain/15 Mahakarya Arsitektur yang Membuatmu Ingin Melihatnya dengan Mata Kepalamu Sendiri
Bagikan Artikel Ini