Sisi Terang
Sisi Terang

Matahari Terbenam Diiringi Badai dan 10+ Fenomena Alam Menakjubkan Lainnya

Air terjun tertinggi di Bumi adalah Angel Falls atau Air Terjun Angel di Venezuela. Di sana, airnya jatuh bebas dari ketinggian 979 meter. Air terjun ini begitu tinggi, sampai-sampai pada musim panas, airnya menguap sebelum jatuh ke sungai di bawahnya.

Alam adalah insinyur kreatif dan seniman hebat yang menunggu untuk memamerkan mahakarya terbarunya. Itu sebabnya kami di Sisi Terang ingin memperlihatkan kepadamu 15 pemandangan menakjubkan yang akan membuktikan bahwa Bumi ini benar-benar maha karya luar biasa.

1. Matahari terbenam di Pantai Corolla Wild Horse

2. Utah, AS

3. Pemandangan Islandia

4. Cenote Ik-Kil, Meksiko

5. Danau kuari biru bentuk hati, Kuari Kadykovsky, Balaklava

6. “Berjalan di bawah tudung es di Negara Bagian Washington, AS”

7. Aurora Borealis, Norwegia

8. Utah, AS

9. Hveravvir — Islandia

10. Gletser Svartisen, Norwegia

11. Wellington Point, Queensland, Australia


12. Badai di atas sebuah kota berbalut cahaya ungu

13. Horseshoe Bend di dekat Page, Arizona

14. Erupsi dan aliran lava Gunung Etna (Sisilia)

15. Mata air panas Great Prismatic Spring yang terkenal di dunia di Taman Nasional Yellowstone

Apa pemandangan paling menakjubkan yang pernah kamu lihat secara langsung? Beri tahu kami di kolom komentar, ya!

Sisi Terang/Fotografi/Matahari Terbenam Diiringi Badai dan 10+ Fenomena Alam Menakjubkan Lainnya
Bagikan Artikel Ini