20+ Orang yang Punya Sentuhan Ajaib untuk Mengubah Rumah Buruk Rupa Menjadi Indah
Kita menghabiskan banyak waktu di dalam rumah dan berupaya keras untuk membuatnya nyaman. Namun, beberapa orang membuat kegiatan renovasi menjadi hal yang istimewa, mereka membuat proyek luar biasa yang tidak diduga siapa pun. Kami menemukan beberapa ruangan dan furnitur yang saking kerennya, kami tidak mau melewatkan kesempatan untuk membagikannya kepadamu.
Sisi Terang terinspirasi dengan 21 transformasi yang dilakukan oleh netizen ini.
1. Meja piknik tua direnovasi menjadi meja dengan perapian untuk menghangatkan malammu yang dingin.
2. “Akhirnya aku punya oasis balkon sendiri.”
3. “Kakiku yang sakit bilang seharusnya aku mempekerjakan seseorang. Dompetku tidak setuju.”
4. “Setelah 3 bulan renovasi lantai atas, tempat ini menjadi sulit dikenali.”
5. Seorang ayah tiri membangun tempat tidur buldozer untuk anak tirinya yang terobsesi dengan alat berat.
6. Apartemen mengagumkan ini kini menunggu pemiliknya yang beruntung!
7. “Setelah perbaikan besar, kami tidak ingin meninggalkan tempat ini.”
8. Matras ini mendapatkan kehidupan kedua sebagai alas ayunan.
9. Rumput tetangga tidak selalu lebih hijau.
10. Tidak hanya tampak lebih baik, tapi juga lebih aman.
11. Dari sampah menjadi berharga.
12. “Sofa nyaman ini didonasikan kepadaku setelah kebakaran. Renovasinya (yang seharga sekitar Rp400k) memberikan perbedaan besar.”
13. Seorang ibu dan putrinya menyelesaikan proyek ini hanya dengan biaya sekitar Rp1,5 juta.
14. Sepasang suami istri mengubah basemen menjadi bioskop rumah.
15. Sulit dipercaya bahwa ini ruangan yang sama.
16. Seorang pria membangun jembatan kolam renang keren untuk temannya dengan fitur air mancur di bawahnya.
17. Renovasi kamar mandi yang memukau.
18. Meja kopi yang terbuat dari kerat.
19. Tidak menemukan toko setempat yang menjual kolam renang, pria ini memutuskan untuk membangunnya sendiri.
20. Terkadang benda paling keren datang dari tempat sampah.
21. Seorang suami membuatkan lemari di loteng untuk istrinya.
Pernah mencoba merenovasi ruangan sendiri? Bagaimana hasilnya? Ceritakan pengalamanmu kepada kami!
Bagikan Artikel Ini