16 Orang Dewasa Ini Maunya Bercanda Terus
Kita semua tahu kalau tertawa itu membuat kita panjang umur. Di sekitar kita, pasti ada orang yang selalu memancarkan energi positif dan saat berada di dekat mereka, kamu mulai lebih sering tersenyum dan suasana hatimu menjadi lebih baik, bahkan di hari-hari yang paling menyedihkan sekali pun. Orang-orang seperti ini selalu bisa menghibur kita tak peduli kondisinya.
Sisi Terang mencoba mencari orang-orang seperti ini di internet dan mengenalkannya kepadamu supaya suasana hatimu selalu ceria setiap saat.
1. Memotong bawang memang agak berbahaya.
- Jangan terlalu terbawa perasaan saat melihat bawang bombaimu dipotong. © gwrthryn / Reddit
2. “Aku memakaikan kippah ke kepala kucingku dan ini kali pertama aku tertawa sekeras ini.”
- Aku bakal tidak bisa tidur kalau aku jadi kamu. © Smooshjes / Reddit
3. “Untuk makan malam kali ini, pacarku membuatkan pai ayam...”
4. “Ayahku memanggil aku dan adikku sambil berkata, ’Makan malamnya sudah siap di meja.’”
“Waktu melihatnya, adik perempuanku menangis karena dia menganggap serius lelucon ini.”
5. “Ini adalah salah satu hobi kami berdua, semoga terhibur!”
6. “Aku memasang mata palsu ke kacamata VR-ku lalu meminta kakek dan nenekku mencobanya.”
7. “Kalau ada sebaris jejak kaki di salju, aku suka berjalan meninggalkan jejak di sampingnya agar terlihat seperti ada orang melompat-lompat karena jejak kakinya berpasangan.”
8. “Teller bank menyuruhku melepas masker. Lalu dia tertawa...”
9. “Anak perempuanku punya PR menggambar sayap dan kaki naga.”
10. “Pak, kayaknya ini cuma penerbangan domestik, deh.”
11. “Ayahku meluangkan banyak waktu untuk menggambar ini di kaki ibuku, luar biasa.”
12. “Temanku melakukan pemotretan dengan disertasinya, seolah-olah menimang seorang bayi yang baru lahir.”
13. “Aku, ibuku, dan kakakku punya grup chat untuk mengirim foto. Ibuku mengirimkan kolasenya kepada kami. Lihat betapa rupawannya kami!”
14. “Aku mendapat printer 3D untuk kado Natal. Temanku punya satu permintaan simpel.”
15. “Ayahku membelikan masker baru untuk ibuku.”
16. “Sarapan Natal berubah jauh lebih kocak tahun ini!!!”
Apa kamu pernah berada dalam situasi yang mengharuskanmu meminta seseorang agar lebih serius, tapi dia malah bercanda dan bertingkah seperti orang-orang dalam artikel ini?