Sisi Terang
Sisi Terang

18 Foto yang Membuktikan bahwa Ibu Akan Selalu Berlaku Selayaknya Ibu

Baik itu manusia maupun hewan, semua ibu punya cara yang sama dalam merawat anak-anaknya. Mengesampingkan minat pribadinya, selalu siaga sepanjang waktu, memberikan makan kepada anak-anaknya meski mereka lelah. Itulah yang dilakukan ibu sejati, apa pun spesiesnya.

Kami di Sisi Terang menemukan 18 foto yang menunjukkan betapa kuatnya cinta para ibu dan tidak ada yang dapat mematahkannya.

1. “Anak kucing paling nyaman di seluruh dunia”

2. Ketika kamu lelah, tapi juga sangat bangga dengan kelahiranmu:

3. “Aku hanya perlu 5 menit tanpa ada yang menarikku.”

4. “Ibuku menemukan bukuku di perpustakaan setempat dan aku tidak pernah bosan melihat wajah bangga ibuku.”

5. “Anjing golden retriever usia 13 tahun mengajak anaknya yang berusia 8 minggu jalan-jalan.”

6. “Kebahagiaan adalah melihat ibuku yang difabel menggendong putriku yang berusia 2 bulan untuk pertama kalinya!”

7. “Pekerjaan ibu tidak pernah ada habisnya!”

8. “Ibu yang bangga dengan 9 anaknya”

9. “Biarkan aku puas menyayangimu sekarang, sebelum kamu tumbuh dewasa.”

10. “Ada tempat di hatiku untukmu yang tidak akan menjadi milik orang lain.”

11. “Tempat teraman di seluruh dunia”

12. Tolong rawat bayiku dengan baik, ya.

13. “Ibuku sembuh dari kanker. Kami mengambil foto ini saat ibu menjalani kemoterapi. Ibu tetap humoris.”

14. “Aku mengasuh walabi yang tak punya keluarga. Ini yang kudapatkan di Hari Ibu.”

15. “Foto aku yang memeluk ibuku setelah memberikan ginjalnya untukku.”

16. “Aku mencoba untuk mengenangnya seolah dialah yang terakhir, tapi dia tumbuh sangat cepat.”

17. Hamil 9 bulan vs Ibu dengan bayi 9 bulan

18. Aku perlu baterai baru untuk iPhone-ku. Ibuku yang baru pindah bersamaku langsung bilang, “Serahkan kepada ibu.”

Foto ibu-anak mana yang menjadi favoritmu? Ceritakan pendapatmu kepada kami di kolom komentar!

Kredit foto pratinjau flower_jji _ / Instagram
Sisi Terang/Aku & Kamu/18 Foto yang Membuktikan bahwa Ibu Akan Selalu Berlaku Selayaknya Ibu
Bagikan Artikel Ini