Sisi Terang
Sisi Terang

20 Orang yang Mengurangi Berat Badannya dan Kini Sangat Percaya Diri

Kita semua mungkin punya teman yang bisa makan banyak tapi berat badannya tidak akan naik. Ada orang yang beruntung memiliki metabolisme cepat, tapi ada juga yang berbekal tekad kuat dan semangat tinggi. Mereka adalah orang-orang yang berhasil menurunkan berat badan hingga sekitar 137 kg dan memperoleh penampilan “diriku yang baru” yang memotivasi orang lain.

Kami di Sisi Terang memberi selamat kepada orang-orang yang berhasil mengubah dirinya bagai ulat menjadi kupu-kupu. Kamu bisa melihat kemajuan mereka yang fenomenal ini.

1. “Perbedaan dalam satu tahun. XXXL menjadi slim fit XL. Celana ukuran 28 menjadi 20.”

2. “Gaun yang sama, perbedaan 8 bulan.”

3. “Kemajuan penurunan berat badan lebih dari 11 bulan.”

4. “Turun 68 kg.”

5. “123 kg menjadi 54 kg—tetapi kini dengan sedikit otot.”

6. “133 kg menjadi 49 kg (berkurang 84 kg)”

7. “Berkurang 68 kg dalam satu tahun!”

8. “Usaha yang sangat keras, tetapi sepadan.”

9. “Sudah sembilan bulan sejak aku memutuskan untuk beralih menjadi diriku yang lebih baik.”

10. “Berat badanku turun 45 kg setelah usaha yang sangat keras.”

11. “188 kg menjadi 98 kg dalam 11 bulan.”

12. “Dari 142 kg menjadi 57 kg, Juni 2018 — Juni 2020.”

13. “Aku, sebelum dan sesudah.”

14. “2 tahun, makan sehat dan jalan kaki ke mana saja.”

15. “Perjalanan penurunan berat badan sejauh ini.”

16. “Sebelum dan sesudah. Beda 2 tahun, berkurang 216 kg.”

17. “Proses dan hadiahku.”

18. “Setahun kemudian dan berkurang 45 kg.”

19. “Baju yang sama, tubuh yang berbeda (berat badan turun 25 kg)”

20. “Penurunan berat badan, 142 kg (Juli 2019) menjadi 101 kg (September 2020)”

Cara apa yang paling cocok untukmu saat ingin menurunkan berat badan? Ayo bagikan kiat pribadimu kepada kami.

Kredit foto pratinjau Nobody-07 / Reddit
Sisi Terang/Aku & Kamu/20 Orang yang Mengurangi Berat Badannya dan Kini Sangat Percaya Diri
Bagikan Artikel Ini