15 Foto Saat Manusia Memutuskan Membandingkan Sesuatu dan Membuat Kita Tercengang
Lampu lalu lintas memiliki tinggi lebih dari 120 cm. Burung kiwi memiliki tinggi 45 cm. Cara kita memandang sesuatu mungkin tak selalu benar, karena mata kita suka mempermainkan pikiran kita. Terkadang, saat kita membandingkan benda satu dengan yang lain, ukurannya menjadi lebih jelas.
Untuk memperlihatkan perbandingan mencolok kepada pembaca, Sisi Terang mengumpulkan 15 hal yang sudah kami pilih untuk dibandingkan.
1. “Jempol kakiku dibandingkan jempol kaki istriku.”
2. Stroberi Walmart VS stroberi organik yang kutanam di kebun.
3. Ukuran cetakan gigi Tyrannosaurus dibandingkan lengan manusia dewasa
4. Seberapa besar kaktus bisa tumbuh.
5. Sepatu milik legenda basket Shaquille O’Neal dibandingkan ukuran bola basket.
6. “Untuk orang yang bertanya-tanya ukuran asli burung kiwi.”
7. “Sepertinya sakit sekali kalau tertusuk duri Acacia Erioloba.”
8. Lampu lalu lintas mungkin lebih besar darimu.
9. Koin 1 sen dari tahun 1847 vs sekarang.
10. Ukuran bayi monyet.
11. Pesawat ini cukup besar untuk memuat tank militer.
12. Jamur di halamanku setinggi pergelangan kakiku.
13. “Ayahku menambahkan satu wortel dalam smoothie sayurannya SETIAP HARI. Kulitnya dibandingkan kulit kami.”
14. Pipa turbin angin tampak kecil dari jauh, padahal sebenarnya tidak.
15. Ukuran hujan es.
Apa hal terakhir yang membuatmu terkejut dengan ukurannya? Kamu lebih tinggi atau lebih pendek dibandingkan manusia rata-rata?
Kredit foto pratinjau retundamonkey / Reddit
Sisi Terang/Fakta Menarik/15 Foto Saat Manusia Memutuskan Membandingkan Sesuatu dan Membuat Kita Tercengang
Bagikan Artikel Ini