15+ Kali Kemasan Produk Tidak Bohong dan Isinya Melebihi Ekspektasi Kita
Jika kamu melihat warganet membagikan foto ekpektasi vs. realitas, kemungkinan sebagian besar foto tersebut menampilkan kekecewaan besar. Kalau soal makanan, misalnya, kita sering melihat gambar sempurna yang tampak lezat di kemasannya dan mendapatkan kekacauan di dalamnya. Tetapi, ada beberapa orang yang cukup beruntung, makanannya tampak sempurna seperti kemasannya, dan ini benar-benar membahagiakan!
Kami di Sisi Terang memilih sekumpulan foto yang menunjukkan bagaimana makanan bisa menjadi sebagus (atau bahkan lebih baik!) dari apa yang dijanjikan kemasannya, dan kami iri dengan netizen beruntung yang menemukan harta karun berikut ini.
1. Kami berharap semua cheesecake beku tampak seperti ini.
2. “Baru kali ini!”
3. “Aku sangat terkesan. Rasanya juga enak!”
4. “Aku terkesima, bagian terbaik adalah krimnya!”
5. Hasilnya ternyata sebagus yang dijanjikan.
6. “Memanaskan pasta di microwave dengan baik!”
7. Hampir mirip!
8. “Kali ini, piza bisa dinilai dari kemasannya.”
9. “Aku membeli es krim yang sama persis dengan gambarnya di sebuah toko di Tokyo. Rasanya juga enak!”
10. “Hampir mirip, ya!”
11. “Lumayan.”
12. Potongan cokelatnya bisa lebih besar, tapi ini saja sudah tampak bagus sekali.
13. Tidak ada komplain!
14. Foto menunya memang bohong, tapi kami tidak kecewa.
15. Manusia salju yang asli mungkin tidak sempurna, tetapi tentunya tampak menawan.
16. Lebih dari yang kami harapkan.
Kapan terakhir kali kamu menerima barang belanjaan yang memenuhi ekspektasi atau benar-benar mengecewakan? Ceritakan di kolom komentar!