15 Momen Ini Bikin Kita Mau Ngakak sambil Nangis
Punya kemampuan untuk mentertawakan diri sendiri bisa menjadi tanda jiwa yang sehat, menurut sains. Tak menanggapi masalah dengan terlalu serius juga bisa membantumu jadi lebih tangguh, sementara humor mampu membantumu mengelola rasa sakit dengan lebih baik. Jadi, saat kamu mengalami masalah kecil lagi, tetaplah tenang dan coba lihat sisi lucunya, ya, seperti yang dilakukan orang-orang di artikel ini.
1. “Bola antistres-ku pecah.”
“Bola ini berubah jadi objek yang ingin sekali kuhancurkan.” © overexageratedd***s / Reddit
2. “Aku coba membuat kue. Kurasa kueku sedang melalui masa puber.”
3. “Jadi, gini rasanya merawat balita...”
4. “Aku memesan kursi dekat jendela jauh-jauh hari.”
5. “Setelah 2 jam merakit pohon kucing ini...”
6. “Tato yang kuinginkan vs yang kudapat!”
7. “Kertas ini adalah pesanan untuk 4 piring, sisanya adalah ’preferensi’ dan alergi. Wow.”
8. “Membungkuk untuk membelai anjingku. Ruth merasa diundang untuk tidur di punggungku. Punggungku sakit.”
9. “Aku meminta ibuku membeli cengkih (cloves) untuk resep pumpkin roll-ku, dan dia malah membelikanku ini.”
10. “Aku baru saja mencuci mobil.”
11. “Laci meja rias kamar mandiku terbuka sendiri dan kini menghalangi satu-satunya jalan masuk ke kamar mandi.”
12. “Yang ini lolos dari kandangnya semalam dan menemukan AirPods-ku. Tapi aku nggak mungkin marah ke wajah itu.”
13. “Aku berusaha keras membuat hiasan pohon Natal dan nggak sengaja membuat emoji pup.”
14. “Keponakanku mencoba mengubahku jadi Elsa.”
15. “Panen semangka orang tuaku nggak bakal bikin kami berhasil melewati musim dingin.”
Apa kamu sering mentertawakan diri sendiri? Kamu punya pengalaman lucu yang juga membuat kesal akhir-akhir ini?
Bagikan Artikel Ini