20+ Foto Ini Menunjukkan Kekuatan Memukau dari Salju
Bagi sebagian orang, musim dingin cuma membawa udara dingin dan kesedihan. Tapi bagi yang lain, musim dingin berarti saatnya untuk membuat manusia salju, melompat ke tumpukan salju, dan mencari pola beku di jendela pada pagi hari. Yuk, lihat bagaimana tumpukan salju bisa ada di bulu mata seseorang atau bagaimana badai salju pada malam hari membuat bentuk aneh... Kenyataannya, ada beberapa hal yang tak bisa dirusak oleh cuaca dingin. Lihatlah sendiri!
Di Sisi Terang, kami penasaran dengan musim dingin. Jika kamu juga begitu, lihatlah kompilasi foto bersalju yang menginspirasi dan menakjubkan ini.
1. Es berwarna toska di Danau Baikal
2. Lampu Natal tertutup salju di Chicago
3. Di Rusia, kamu tidak butuh maskara, salju akan menggantikannya!
4. Para peselancar, hati-hati dengan ombak salju terbalik ini!
5. Siapa yang mau marshmallow musim dingin yang besar sekali?
6. “Penampakan es yang membeku di mobilku pagi ini.”
7. Kepingan salju yang sangat geometris.
8. Salju di Versailles terlihat seperti grafik komputer.
9. “Jawaban saat mereka bertanya apakah tempat kami berangin...”
10. Saat lampu Natal terkena salju, cahayanya menjadi benar-benar berbeda.
11. Mad Max, edisi salju.
12. Saat es dan angin yang terus menerus bertiup bertemu pagar:
13. Ternyata salju bisa melengkung!
14. Atap jaring yang tertutup salju di kebun binatang.
15. Papan tanda berhenti setelah seminggu tanpa matahari.
16. Stonehenge es.
17. “Memotret foto gelombang salju di atapku hari ini.”
18. “Penampakan salju yang tergulung di kaca depan mobilku.”
19. Salju bisa digunakan bukan hanya untuk berseluncur tapi juga dibuat pahatan.
20. Salju di jembatan kereta ini.
21. Pahatan es kereta api raksasa untuk Festival Pahatan Es dan Salju Internasional di Harbin, Tiongkok.
22. “Ini panekuk Jepang yang besar dan padat di halaman belakangku!”
Apa kamu pernah melihat salju? Unggah fotonya dan tulis pengalamanmu di kolom komentar, ya!
Bagikan Artikel Ini