20 Orang yang Selera Humornya Bisa Memperbaiki Suasana Hatimu
Para ilmuwan berkata bahwa orang yang memiliki selera humor bagus lebih pintar. Selain itu, mereka juga jarang mengalami gangguan suasana hati dan sikap agresif. Bukan hanya orang humoris yang diuntungkan dari ini, tapi orang yang tertawa karena lelucon mereka juga. Menurut sains, humor bisa membantu orang mengatasi stres dan memperbaiki kondisi psikologis mereka.
Kami di Sisi Terang peduli dengan kondisi para pembaca. Itu sebabnya kami mengumpulkan beberapa foto yang dibuat oleh orang humoris yang semuanya bertujuan untuk memperbaiki suasana hatimu.
1. “Aku melihat Sang Ratu Jahat saat putriku tidur. Aku merasa harus berfoto dengannya.”
2. “Cara kreatif untuk mencari pasangan”
Tulisan: Ada lowongan
3. Level tertinggi dari ironi diri
Terjemahan harfiah tulisan di kaki: “Satu kaki di pemakaman”, yang maknanya dekat dengan kematian.
4. “Orang yang membuat ini sangat pintar.”
Tulisan di gelas: Dalam skala 1-10 dolar, kamu secantik apa?
5. “Seorang tetangga tidak membereskan dekorasi Halloween-nya dan menjadikannya adegan hari raya mengharukan.”
6. “Kertas kado yang kubeli setelah belanja tanpa kacamataku—kukira tulisannya ’Selamat Natal!’”
Tulisan di kertas kado:
Jangan terlalu berharap
Jangan mengkritikku
Jika kamu tidak suka, buatku saja
Yang penting niatnya
Pilih ini atau kaus kaki
Ini juga hadiah ulang tahunmu
7. “Orang tuaku jelas juara dekorasi Natal.”
8. “Aku menemukan jasad di selokan tempo hari...”
9. “Sudah berusia 34 tahun!”
10. “Beginilah rekan-rekanku di Poli Kebidanan dan Kandungan menghias pohon Natal.”
11. “Aku meninggalkan ini di kantor semalaman dan menemukannya seperti ini keesokan paginya.”
Tulisan di kertas: Telah berpulang, PISANG, ?-2021
12. “Aku diminta membuat plang untuk toilet pria dan ini hasilnya.”
Tulisan di kertas: Tolong bidik seperti Jedi. Jangan seperti Storm Trooper. Terima kasih!
13. “Jika Santa memakai legging”
14. “Seni dinding di restoran India lokal”
Dustbin = Tempat sampah
15. “Dekorasi Natal tradisional favoritku di rumah”
Tulisan di baju: DIA TAHU
16. “Hari ini ulang tahunku, dan kami hanya punya kartu ucapan ‘terima kasih’. Tunanganku membuatkan ini...”
Tulisan di kartu: Terima kasih telah lahir
17. “Ini tiang pemarah di kampusku.”
18. “Aku menghias kantorku untuk hari raya.”
19. “Kurasa tetanggaku suka bercanda.”
20. “Tetanggaku membeli bingkai kecil dengan foto anjing. Sebelum dia memasukkan foto, kucingnya minta penjelasan.”
Apa menurutmu punya selera humor yang bagus itu penting untuk hidup kita?