22 Ide Desain Luar Biasa, yang Membuat Kita Ingin Memeluk Kreatornya
Kebutuhan adalah dasar dari segala penemuan barang. Penciptaan barang terkadang mengarah ke keuntungan. Di zaman modern, kamu tidak hanya akan mendapatkan penghargaan karena menciptakan barang yang sangat kreatif, tapi juga uang. Satu penemuan terbaru, fidget spinner, ditemukan oleh seorang gadis yang tidak pernah mematenkan idenya dan sayangnya tidak pernah mendapatkan uang yang layak dia dapatkan untuk penemuannya itu.
Tim Sisi Terang mengumpulkan beberapa penemuan yang sudah pasti layak mendapatkan tepuk tanganmu.
22. Saat tanganmu pegal memegang ponsel:
21. Karena kamu disarankan untuk “minum air” saat kamu merasa stres.
20. Anjing perlu cinta dan perlindungan juga.
19. Saat kamu memerlukan warna-warni meriah dalam hidupmu:
18. Berikan mug ini ke anak-anakmu untuk bermain sekaligus minum.
17. Hadiah sempurna buat si tukang panjat — tangga pohon.
16. Mari kita duduk dan nikmati pizanya.
15. Payung tahan badai.
14. Jangan remehkan kekuatanku hanya dengan melihat perawakanku.
13. Pulpen 3D.
12. Matras untuk pasangan suami istri.
11. Perhatikan langkahmu.
10. Wadah lilin daur ulang.
9. Kursi santai dengan panel surya.
8. Keamanan bagi wanita yang senantiasa aktif.
7. Kursi horor dari Hogwarts.
6. Nozel dengan lampu LED yang memberi tahu kalau airnya terlalu panas atau dingin sebelum disentuh. Biru artinya dingin, merah artinya panas.
5. Penyorot yang bisa memindai tulisan dan mengirimkannya ke komputer.
4. Spageti Kota New York.
3. Kombo papan setrikaan dan cermin — setrika, pakai, lihat.
2. Pemecah telur.
1. Peralatan menjahit dengan benang yang sudah diselipkan ke jarum.
Nomor satu yang paling keren, ya! Apa kamu pernah melihat ide seru dan berguna? Ayo, bagikan dengan kami di komentar di bawah.
Bagikan Artikel Ini