Sisi Terang
Sisi Terang

Kamu Pasti Ingin Melihat 18 Foto Ini Sampai ke Detailnya

Seni itu beragam dan merupakan perpaduan antara genre, bentuk, dan makna. Seni adalah hal yang menarik karena kita selalu ingin melihat pesan yang tersirat dalam sebuah karya. Orang kreatif tidak selalu merencanakan sesuatu yang keren, tapi hal itu sering kali terjadi dengan sendirinya.

Sisi Terang menemukan bukti bahwa tidak ada perbedaan pasti antara seni lukis dan foto. Kumpulan foto berikut ini layak dipajang dalam museum atau pameran.

“Temanku tertidur setelah acara perpisahan dan aku memotretnya karena dia tampak mirip sekali dengan malaikat.”

“Potret Renaisans anjingku di atas sofa.”

“Nenekku menawarkan secangkir teh kepada adikku yang sedang sakit.”

“Tak ada yang menduga, foto jenggot megah temanku menjadi tampak tak lekang oleh waktu.”

“Foto yang kuambil. Seorang mekanik sedang memeriksa mobil rusak.”

“Foto ini kuambil di Kathmandu beberapa tahun yang lalu.”

“Sayangnya, terakhir kali aku ke sana, aku lihat tempat ini sudah hancur tak berbekas karena gempa bumi tahun 2015.”

“Aku dan kudaku, di pertengahan musim panas.”

“Foto bebekku, eksposur tajam mengubahnya jadi lukisan Caravaggio.”

“Menu sarapan untuk satu orang.”

“Pertama kali bertemu beruang secara langsung. Hampir mirip potret Renaisans.”

“Foto aktor peraga di museum yang tampak mirip seperti lukisan.”

“Suamiku (yang tampak terkejut) dan aku difoto candid di sebuah acara pernikahan.”

Jendela kedai kopi.

“Temanku yang tampak seperti malaikat sedang memetik bunga.”

“Matahari terbenam malam ini di Denver.”

“Tunanganku yang sedang minum saat makan siang.”

“Aku, saat sedang memeluk anjingku ketika hujan badai.”

“Kucing tetangga yang sedang melihat ke dalam jendela kamar mandiku.”

“Kucing Picasso.”

Mau membagikan foto keren yang pernah kamu ambil? Kami ingin melihatnya di kolom komentar!

Kredit foto pratinjau tdotg21 / Reddit
Sisi Terang/Fakta Menarik/Kamu Pasti Ingin Melihat 18 Foto Ini Sampai ke Detailnya
Bagikan Artikel Ini