Sisi Terang
Sisi Terang

8 Misteri Seputar Tubuh Manusia yang Mungkin Belum Pernah Terlintas di Pikiranmu

Terlepas dari kemajuan sains, masih ada bagian tubuh baru yang kita temukan, seperti organ penghasil air liur yang baru saja diteliti. Ada banyak fitur tubuh manusia yang cuma ditemukan pada sejumlah kecil orang, membuktikan bahwa tubuh kita benar-benar unik.

15+ Orang yang Tidak Begitu Peduli dengan Drama Kehidupan

Terkadang, saat hidup tidak berjalan sesuai rencana, kita hanya bisa menerima kesialan dan menunggu keberuntungan datang. Apa pun kegagalan kita, kita harus tetap semangat dan belajar dari kesalahan. Mungkin kita bukan pengukir labu terbaik, memasak bukan keahlian kita, atau hari ini cuma sedang sial saja. Yuk kita ambil hikmah dari orang-orang ini yang belajar untuk tidak terlalu serius menanggapi cobaan hidup!

19 Foto yang Bisa Membuatmu Merasa Kamu Perlu Mempertanyakan Kenyataan

Monster Loch Ness pernah menjadi fenomena yang sangat populer. Namun, itu bukan satu-satunya ilusi optik yang bisa membuat orang percaya pada hal-hal yang sulit dipercaya. Apa pun bisa mengacaukan bentuk dan ukuran benda, mengecoh mata, dan membuat imajinasi kita menjadi liar.

17 Orang yang Menemukan Fitur Keren di Pakaiannya

Produsen pakaian selalu mencoba menambahkan fitur menarik pada barang yang tidak dimiliki pesaing mereka. Misalnya, mereka bisa menambahkan sulaman lucu, menempelkan label unik, saku tersembunyi, membuat peluit, atau pembuka botol dari kepala sabuk. Terkadang, fitur-fitur itu tetap tersembunyi sampai pemilik mereka tidak sengaja menemukannya beberapa bulan atau bahkan beberapa tahun setelah membelinya.

20+ Objek Biasa Ini Jadi Luar Biasa karena Ukurannya

Dalam kehidupan sehari-hari, kita terbiasa melihat tomat dengan ukuran yang memang sewajarnya, lemon yang kita genggam di tangan, dan bunga matahari seukuran kepala. Sayuran terkadang bisa berubah dan tumbuh menjadi ukuran yang belum pernah kita lihat sebelumnya atau bahkan berbentuk aneh. Kalau kamu belum pernah melihat telur berisi 3 kuning telur atau stroberi berbentuk bunga, persiapkan matamu untuk melihatnya, ya.

Hari Biasa Bisa Berubah Total Saat Kesalahan Terjadi, Berikut 18 Contohnya

Kamu mungkin lupa mengangkat spatulamu saat sedang memanaskan lasagna di oven atau menjatuhkan seluruh pizamu dari kotaknya. Hal-hal ini bisa membuat kita sangat kesal, tapi sebenarnya semua tergantung pada sikapmu. Mentertawakan situasi seperti ini juga merupakan pilihan yang bisa kamu lakukan. Mungkin ini bukan hari yang buruk, melainkan cuma hari yang “spesial”.

10 Detail Kamar Pas yang Memastikan Kamu Tidak Pulang dengan Tangan Kosong

Bagi banyak orang, jalan-jalan di mal merupakan cara untuk meredakan stres dan relaks. Mengelilingi toko, memilih pakaian, lalu becermin dengan pakaian baru di kamar pas memang terasa menyenangkan. Namun, saat kamu mencoba pakaian ini, apa kamu pernah memikirkan usaha toko untuk memastikan kamu membeli barang sebanyak mungkin?

14 Foto Membingungkan yang Bikin Imajinasi Kita Menjadi Liar

Menurut sebuah penelitian, terkadang, hanya ada batas tipis antara imajinasi dan kenyataan. Hal ini disebut “efek inflasi imajinasi” yang menyebabkan kita salah mengingat suatu peristiwa sebagai kenyataan, padahal itu hanya bayangan di pikiran. Ada banyak hal yang bisa memicu imajinasi kita. Misalnya, foto-foto membingungkan yang bisa mengacaukan logika kita dan membuat persepsi kita menjadi liar.

Absurdnya 10+ Foto Ini Lain daripada yang Lain

Kamus mendefinisikan “keabsurdan” sebagai hal yang sangat tak masuk akal. Kata ini dipakai dalam sastra dan kata-kata lisan untuk membuktikan suatu hal atau menciptakan suasana tertentu. Terkadang, kita melihat keabsurdan di sekitar kita yang levelnya jauh di atas tingkat normal.

19 Hewan yang Bisa Membantu Mencerahkan Harimu

Hewan bisa membuat rumahmu nyaman dan hidupmu lebih berwarna. Mereka bisa mencerahkan harimu dengan bertingkah kekanak-kanakan. Meskipun anjingmu mencuri roti yang baru selesai kamu panggang seharian, kamu tidak mungkin bisa marah lama-lama.

Nggak Cukup Satu Kali, Kamu Perlu Lihat 13 Foto Ini Dua Kali supaya Paham

Terkadang, mata bisa menipu kita. Jika kita tidak memperhatikan dengan saksama apa yang kita lihat dan konteks di baliknya, kita mungkin akan mendapatkan kesan sangat aneh tentang apa yang sebenarnya terjadi. Meski membingungkan, apa yang kita lihat juga bisa lucu.

12 Fakta “Twilight” Ini Bakal Membangkitkan Keinginanmu untuk Menjelajahi Forks Lagi

Mau kamu Tim Edward atau Tim Jacob, pasti kamu enggak pernah lupa rasa seru yang kamu alami saat pergi ke bioskop untuk menonton serial Twilight terbaru. Meski tampaknya para penggemar cerita ini memudar seiring berjalannya waktu, setiap harinya, anekdot baru di balik produksi film ini terus muncul, sehingga kita ingin kembali ke dunia Forks yang tersembunyi, tempat yang akan selalu kita cintai dengan tulus sampai selamanya.

17 Orang Ini Dapat Produk yang Sesuai dengan Fotonya

Selain rasa, tampilan makanan juga penting. Saat suatu hidangan memiliki tampilan bagus, kita langsung ingin mencicipinya. Namun, saat kita membeli makanan dalam kemasan, sering kali, foto di kemasan tidak menunjukkan tampilan hidangan tersebut. Ini sangat sering terjadi, tapi kali ini, kebalikannya, dan kami akan membuktikannya kepadamu.

Tak Disangka, 16 Orang Ini Menemukan Kejutan di Rumahnya Sendiri

Pulang ke rumah setelah seharian bekerja keras untuk bersantai pasti rasanya menyenangkan. Tapi beberapa hal bisa saja berjalan tak sesuai rencana. Seekor kucing yang kejam, misalnya, bisa mengubah susunan interior kamar mandimu, sementara sinar matahari bisa melelehkan keyboard-mu. Pada titik tertentu, mungkin keluarga tercintamu juga bisa memutuskan bahwa kamu tidak layak mendapatkan ruang pribadi.

17 Orang yang Tubuh Uniknya Bikin Kita Takjub

Meskipun populasi dunia sedikit lagi mencapai 8 miliar, kita semua berbeda. Ada beberapa manusia yang memiliki ciri tubuh unik. Misalnya, orang dengan jari yang mirip tangga dan orang yang memiliki bintik di matanya. Ciri tubuh ini sangat langka sehingga membuat orang-orang ingin menunjukkannya kepada seluruh dunia. Inilah yang dilakukan orang-orang di artikel kami.

Rahasia Besar yang Diungkapkan 21 Pekerja Ini Patut untuk Diketahui

Ketika kita bekerja di tempat yang sama selama bertahun-tahun, merupakan hal yang biasa jika kita jadi punya kebiasaan berbeda yang berkaitan dengan industri tersebut. Bahkan juga ada istilah khusus yang digunakan dan hanya bisa dimengerti oleh mereka yang bekerja di industri yang sama. Jadi, tidak heran jika setiap sektor industri juga memiliki rahasia kecil tersendiri, yang seharusnya disimpan rapat-rapat agar tidak diketahui masyarakat umum. Namun, beberapa orang memutuskan untuk membuka rahasia-rahasia tersebut.

Temuan Mengejutkan 19 Pencinta Barang Vintage yang Dibagikan di Dunia Maya

Gaya dan desain bisa mengungkap banyak hal tentang manusia. Karena itu, pernak-pernik dan unsur hiasan yang dipilih seseorang itu menjadi penting. Sebagian orang cenderung minimalis, sedang yang lain mencoba memilih item keren apa pun yang berhasil ditemukan.Para pahlawan dalam artikel hari ini adalah penggemar berat toko barang bekas dan pasar loak, dan mereka suka membagikan temuan yang menggelitik di dunia maya.

Saking Pelupanya, 20+ Orang Ini Menghibur Diri dengan Mentertawai Diri Sendiri

Kita semua terkadang lupa di mana kita meletakkan kunci, apakah kita sudah mematikan kompor, atau apakah kita sudah memasukkan garam ke dalam makanan. Namun, ada beberapa orang yang jauh lebih pelupa dibandingkan dengan kebanyakan orang sehingga sulit untuk tidak membandingkan mereka dengan karakter Dory dari film Finding Nemo.

Zaman Dulu Sudah Ada Filter, 15 Foto dari Abad ke-19 Ini Buktinya

Berabad-abad yang lalu, lukisan sangat populer, terutama di kalangan bangsawan dan masyarakat kelas atas. Perlahan, fotografi muncul dan berkembang sehingga orang-orang yang tadinya menghias rumah dengan lukisan mereka juga ingin memajang foto mereka. Tentu saja, lukisan dan fotografi adalah dua hal yang berbeda, tetapi hal ini justru menunjukkan bahwa seni memanipulasi gambar sudah ada sejak dulu, seperti halnya kita menggunakan filter foto saat ini.

Alam juga Bisa Kocak, 10+ Momen Ini Buktinya

Berada di alam atau sekadar melihat gambar-gambar pemandangan alam saja bisa bikin kita merasa lebih baik. Penelitian di berbagai rumah sakit dan sekolah membuktikan bahwa sebatang tanaman di suatu ruangan sekali pun bisa berdampak besar terhadap kecemasan dan stres. Dari 3,2 miliar gambar yang dibagikan di dunia maya setiap hari, kami menemukan satu koleksi foto yang menunjukkan kreativitas alam yang tak tertandingi.