20 Kali Alam Memberi Border Collie Kecantikan dan Sedikit Kelembutan
Border collie adalah anjing yang unik. Selain cantik, mereka dianggap salah satu ras anjing domestik paling pintar. Ini membuat ribuan orang jatuh cinta dengan kecerdikan dan keramahan mereka, dan orang yang cukup beruntung memeliharanya tidak ragu untuk mengunggah foto-foto mereka di internet agar seluruh dunia tahu betapa kerennya memiliki anjing ini.
Dan karena Sisi Terang jatuh cinta saat melihat border collie ini di internet, kami membuat kompilasi yang menampilkan anekdot terlucu dan termanis yang orang-orang bagikan di internet.
1. “Border collie-ku suka melompat dan duduk pada benda apa pun. Ini favoritku sejauh ini.”
2. “Mengejutkan pacarku dengan border collie. Kurasa mereka sama-sama senang.”
3. “Di penampungan tempatku bekerja, ada lima anak anjing border collie berumur 1 minggu.”
“Rekan kerjaku memilih seekor anak anjing bahkan sebelum matanya terbuka, dan ternyata sebelah matanya berwarna biru! Ini Ollie!”
4. “Aku memotret border collie kami yang berumur 6 bulan.”
5. “Bayi kami lahir 3 minggu lalu dan border collie kami tidak pernah beranjak sejak kami membawa bayi kami pulang.”
6. “Ini Darwin, satu-satunya border collie yang tidur nyenyak saat dibawa ke dokter hewan!”
7. “Ini cara ia mengatakan sudah siap pergi keluar.”
8. “Border collie-ku yang berumur 7 tahun tak punya cukup ruang untuk lidahnya dan bola tenis.”
9. “Kuharap Tracer yang memeluk saudaranya, Biggs Darklighter, membuatmu tersenyum hari ini.”
10. “Ini Loki, border collie berumur 3 bulan yang diasuh di tempat kerjaku.”
11. Ada yang sangat nyaman, dan jelas bukan yang di bawah...
12. Setiap hari adalah waktu yang pas untuk menyegarkan tubuh dengan berenang di danau!
13. “Kali pertama menyentuh air laut”
14. “Aku, pacarku, dan teman sekamarku masing-masing punya border collie.”
“Butuh setengah kantong camilan, tapi kami bisa membuat mereka duduk cukup lama untuk foto keluarga.”
15. “Menyisirnya untuk kali pertama setelah sekian lama, kami kira ia semakin gemuk.”
16. Anjing kecil ini jelas ingin bermain.
17. “Siap untuk jalan-jalan di Wild West!”
18. “Jangan pernah percaya border collie yang pendiam.”
19. “14 tahun kemudian dan ia masih jadi sahabatku.”
20. Potongan rambut baru?
Border collie itu sangat lembut. Kamu punya anjing ini di rumah? Apa hal nakal yang pernah dia lakukan tapi mencuri hatimu?