Sisi Terang
Sisi Terang

12 Kiat Berpose di Pantai yang Bikin Kamu Jadi Bintang Medsos (Kim Kardashian Juga Melakukannya)

Di dunia modern, liburanmu belum sah jika kamu belum memenuhi feed-mu dengan foto-foto liburan yang menawan. Namun, saat kita melihat ribuan foto yang tersimpan di ponsel, sayangnya cuma beberapa foto yang hasilnya bagus. Sekaranglah waktunya untuk mencari tahu bagaimana caranya agar kamu terlihat luar biasa dalam foto liburan yang siapa tahu bisa jadi populer di Instagram.

7 Tanda bahwa Suatu Barang dari Toko Online Tidak Akan Pas di Kamu

Risiko mendapatkan barang yang tidak pas di badanmu tinggi ketika melakukan pembelian daring: keahlian penjual, model, dan fotografer membuat benda yang paling kusam sekali pun tampak berkualitas tinggi. Kita tidak menyadari kesalahan sampai kita mencobanya dan sering kali ini terjadi ketika membeli barang yang tidak bisa dikembalikan.

14 Cara Hemat untuk Memperbaiki Pakaian Lama agar Bisa Digunakan Lagi

Hal kecil terkadang bisa saja merusak suasana hati kita, apalagi kalau berkaitan dengan penampilan. Masalah seperti bintik noda di blus, sweter menyusut, atau warna kemeja memudar mungkin membuat kita berpikir semuanya sudah tidak tertolong dan tidak dapat digunakan lagi. Untungnya, para ibu rumah tangga berpengalaman punya rahasia sederhana dan mudah yang bisa membantu kita menghidupkan kembali barang-barang usang dan membawa semuanya kembali ke lemari pakaian kita.

12 Hal yang Selama Ini Salah Kamu Lakukan

Setelah mandi, ada orang yang gemar memakai jubah mandi, tapi bayangkan melakukannya secara salah selama ini. Kita belajar cara menggunakan barang mendasar sehari-hari melalui keluarga dan teman, tapi kita jarang bertanya apakah kita melakukannya dengan benar atau, setidaknya, efektif. Namun, jika kita perhatikan baik-baik, kita jadi tahu bahwa kita harus memberikan perhatian lebih kepada hal-hal paling sederhana yang kita lakukan sehari-hari.

8 Mitos Umum vs Tips Survival yang Benar-Benar Berhasil

Mungkin kita pernah mendengar seseorang yang bilang bahwa kamu bisa mengobati luka bakar dengan mentega atau bahwa menyedot bisa sengatan hewan itu mungkin dilakukan. Semenarik apa pun, kepercayaan populer ini tetap saja tidak berlandaskan sains dan bisa memperparah kondisi, bahkan mungkin akan berakhir membahayakan.

10 Trik Mudah yang Jarang Diketahui, padahal Bisa Menghemat Banyak Uang dan Waktu

Ada kalanya kita berpegang pada kebiasaan tertentu tanpa berpikir ada cara lain yang mungkin lebih mudah atau bahkan lebih baik untuk mencapai hasil yang sama. Trik-trik sederhana yang jarang diketahui sangat cocok untuk mengubah cara berpikir tersebut, dan menyenangkannya lagi, cara-cara ini begitu umum sehingga bisa kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari untuk menghemat banyak waktu.

9 Tips Seputar Hal-Hal Kecil yang Bisa Merusak Penampilan dan Harus Kamu Tinggalkan

Tak peduli betapa jauhnya kita dari dunia mode, bagi kita, penampilan tetap penting dan memengaruhi perasaan serta pandangan kita terhadap diri sendiri. Misalnya, menurut sebuah survei, 50% orang berkata mereka merasa tampilan menentukan identitas. Itulah sebabnya, penting memperhatikan hal-hal kecil yang membuatmu merasa tidak seperti dirimu. Sisi Terang telah menghimpun 9 tips dan trik tentang menjauhi hal-hal yang merusak pakaianmu dan bagaimana cara tampil terbaik setiap hari. Kamu pun bisa mulai mempraktikkannya hari ini.

12 Cara supaya Peralatan Rumah Tangga Awet dan Tahan Lama

Mendapati sweter favoritmu menyusut setelah dicuci atau pisau cukurmu satu-satunya berkarat tidak lama setelah dibeli rasanya seperti kekecewaan yang teramat besar. Untungnya, beberapa orang telah menjadi ahli dalam merawat peralatan rumah tangga, sehingga mereka pun bermurah hati berbagi kiat sederhana yang berharga dengan semua orang di internet.

11 Trik Militer Ini Bisa Mempermudah Hidupmu

Ada fakta menarik, nih. Angkatan Bersenjata Amerika Serikat ternyata lebih tua dibanding umur negaranya sendiri, lho. Berawal dari Angkatan Bersenjata Kontinental, pasukan ini sempat dipimpin oleh George Washington. Jadi, tidak heran kalau institusi yang sudah sestabil ini punya beberapa trik rahasia.

9 Trik Ini Bisa Membantumu Mengenali Barang Palsu dengan Mudah

Barang bermerek mungkin punya harga selangit, tapi pasti ada alasan di baliknya. Produsen bertanggung jawab atas kualitas terbaik barangnya, menggunakan kulit alami dan warna-warna trendi, serta memastikan bahwa barang yang kamu beli bisa kamu pakai untuk waktu yang lama. Harga barang asli bukan hanya mencakup biaya bahan baku dan tenaga kerja manusianya, tapi juga sejarah produsennya, yang selalu membuat suatu barang menjadi lebih berharga. Tapi terkadang, kita kesulitan membedakan mana barang asli dan tiruan, yang pasti akan rusak dalam beberapa bulan.

8 Cara untuk Menyelamatkan Nyawamu jika Kamu Tersesat di Alam Liar

Manusia modern terbiasa hidup nyaman dengan teknologi, hingga mulai lupa apa artinya bertahan di alam liar. Peluang terjadinya hal ini memang tidak besar, tapi kamu tetap bisa tersesat ketika berkemah dengan teman-teman, misalnya. Jadi, tidak ada salahnya kalau kamu mengetahui kiat-kiat sederhana yang bisa kamu gunakan ketika sendirian di alam liar.

Pengguna Internet Membagikan Fakta Penyelamat Hidup yang Harus Kita Ingat

Kita tidak punya nomor telepon darurat internasional. Masing-masing negara memiliki nomor daruratnya sendiri dan kita harus mengetahuinya sebelum pergi mengunjungi suatu negara. Tapi bahkan dengan semua ini, kita masih bisa menemukan diri kita dalam situasi ketika kita harus berjuang untuk hidup. Dan saat itulah menjadi cerdas dan mengetahui beberapa kiat bisa berguna.

12 Tips Ampuh untuk Membersihkan Kotoran Membandel dalam Waktu Singkat

Membersihkan rumah adalah sebuah keharusan. Kabar baiknya, kamu bisa mempermudah prosesnya. Daripada menghabiskan waktu berjam-jam agar semuanya jadi bersih bersinar dengan produk dan teknik jadul, lebih baik mencoba sesuatu yang baru. Bersiaplah menjadi seperti The Flash, sang superhero yang bisa bergerak sangat cepat, untuk menyingkirkan kotoran dan bau dalam sekejap.

9 Trik Jitu Anti Gagal yang Wajib Diketahui Semua Pengemudi Mobil

Kalau kamu pernah mengalami kesulitan saat parkir atau tidak yakin mobil sudah dalam posisi yang benar, artikel ini akan sangat membantumu. Kamu tidak akan menyangka ternyata solusi untuk masalah yang kamu alami ini cukup mudah asalkan sudah tahu triknya. Langkah-langkah sederhana berikut ini akan sangat berguna baik untuk kamu yang baru belajar mengemudi maupun yang sudah mahir. Akan berguna juga kalau kamu sudah tahu trik ini sebelum ujian mengemudi.

5 Sinyal Bantuan Paling Dikenal yang Wajib Diketahui Semua Orang Termasuk Anak-Anak

Membantu orang-orang yang sedang kesulitan dan meyakinkan mereka bahwa kita dapat diandalkan sangatlah penting. Ada banyak hal yang bisa kamu lakukan, yang pertama adalah meluangkan waktu untuk mereka dan memulai percakapan. Kamu juga harus mendengarkan dengan cermat tanpa menghakimi, karena orang-orang seperti ini butuh dukungan penuh darimu. Percayalah kepada mereka dan jangan salahkan mereka atas apa yang telah terjadi.

12 Tips untuk Pengemudi Baru yang Tidak Bisa Kamu Pelajari di Sekolah Menyetir

Para pengemudi yang sudah berpengalaman pun tidak selalu tahu seluruh seluk-beluk atau nuansa yang bisa membuat pengalaman berkendara jadi lebih mudah. Sisi Terang menjelaskan agar kamu merasa nyaman saat berkendara, belajar menghindari situasi berbahaya, dan menjadi pengendara yang percaya diri.

13 Kebiasaan Finansial Buruk yang Sebaiknya Sudah Ditinggalkan di Usia 30 Tahun

30 tahun adalah umur yang penting. Para psikolog menamakan orang berusia 30-an sebagai orang dewasa muda. Tapi kenapa sebagian orang berusia 30 tahun memiliki mobil, rumah, pekerjaan stabil, dan sebagian lain hidup pas-pasan? Ini semua terkait dengan kebiasaan finansial berbahaya yang membuat mereka tidak bisa meraih sukses.

12 Kesalahan di Kamar Pas yang Kita Sesali Sesudahnya

Mungkin berbelanja tidak selalu membawa kesenangan bagi kita. Terutama ketika tahu bahwa barang-barang yang tampak begitu bagus di kamar pas ternyata tidak begitu bagus setelah dicoba untuk kedua kalinya di rumah. Sehingga kita harus mengembalikannya lagi ke toko.

11 Detail pada Benda Sehari-hari yang Ternyata Punya Fungsi Tersendiri

Kita tidak terlalu memperhatikan hal-hal yang ada dalam kehidupan sehari-hari. Apa yang menarik dari sebuah kemeja biasa atau kotak jus? Namun, ternyata beberapa detail yang terdapat pada benda sehari-hari bisa membuat hidup pemiliknya menjadi lebih mudah.

8 Cara Hemat Menghangatkan Rumahmu dalam Cuaca Dingin

Benda-benda seperti aluminium foil dan bubble wrap dipakai untuk berbagai tujuan, namun tentu saja tidak untuk menahan hawa panas di dalam rumah. Nah, pandanganmu tentang benda-benda tersebut akan berubah setelah mengetahui bagaimana barang-barang tersebut malah bisa bikin rumahmu hangat. Dan tidak hanya itu, masih ada juga beberapa metode lain yang tidak menguras seluruh gajimu untuk menghangatkan rumah.