Sisi Terang
Sisi Terang

15 Jenis Makanan yang Sebaiknya Dikonsumsi untuk Mengatasi Nyeri Sendi

Nyeri sendi mungkin disebabkan oleh cedera olahraga yang belum lama terjadi atau umumnya memiliki kaitan dengan artritis. Jika menderita nyeri tulang atau sendi, berarti kamu sudah tahu dari pengalaman pribadimu bahwa hal ini bisa sangat menjengkelkan dan mengganggu kehidupan sehari-hari. Meskipun belum ada makanan yang terbukti pasti bisa menyembuhkannya, penelitian menunjukkan bahwa makanan dan rempah-rempah tertentu dapat membantu para penderitanya—dengan bekerja seperti pengobatan alami.

Apa yang Terjadi Jika Kamu Mengonsumsi Makanan Pedas

Sebagian makanan terasa sangat pedas, sehingga koki harus mengenakan masker gas ketika memasaknya agar mata mereka tidak perih. Tak diragukan lagi, mengonsumsi makanan pedas membawa pengaruh terhadap seluruh tubuh. Tapi tidak semua orang sadar akan dampak positif dan negatif yang akan dihadapinya.

Detail Desain Pai yang Sedap Dipandang

Sebagai manusia, kita terobsesi dengan pola simetri. Pola geometris memberikan sensasi tersendiri, dan karena itulah kita mencarinya ke mana pun mata memandang. Untungnya, ada beberapa seniman yang melakukannya untuk kita seperti Karin Pfeiff-Boschek, seorang desainer roti yang memberikan sentuhan detail menakjubkan ke dalam desain pai simetrisnya.

20 Momen Lezat Saat Makanan Benar-Benar Sempurna

Bicara soal makanan, rasa lezat adalah satu hal yang menjadi perhatian... tapi orang juga tidak mengatakan makanan harus sedap dipandang. Terkadang makanan tampak indah karena keindahan alam dan kadang berkat keterampilan koki yang memasaknya, tapi sering kali, makanan tampak terlalu indah, sehingga sayang untuk dimakan.

19 Orang yang Kue Gagalnya Membuat Semua Orang Terbahak-bahak

Sudah pasti banyak orang berpikir kue terbaik dibuat oleh ibu dan nenek mereka, dan itu tak perlu rumit. Kue sederhana dengan krim kustar dan remahan kacang yang ditaburkan di atasnya sudah cukup. Namun, terkadang para pembuat kue rumahan ingin mencoba sesuatu yang rumit. Sebagian coba membuat ulang mahakarya yang mereka temukan di Internet, sementara yang lain meminta bantuan pembuat makanan manis profesional. Apa pun itu, hasilnya mungkin tak terduga.

4 Alasan Kamu Harus Membersihkan Tutup Kaleng Sebelum Membukanya

Ini hari yang panas dan kamu tak tahan ingin membuka sekaleng minuman bersoda yang sedang kamu pegang. Tidak sabar rasanya ingin mendengar bunyi mendesis yang dikeluarkan soda itu saat menjadi dingin dalam gelas penuh es. Membayangkannya bisa bikin kamu ngiler, tapi harus diingat bahwa jika kamu lupa membersihkan tutup kalengnya, kamu mungkin meminum kotoran serangga atau binatang tanpa kamu sadari. Makanan dan minuman kalengan menempuh proses yang panjang sebelum kamu bisa membelinya di toko terdekat. Mereka disimpan di gudang-gudang besar dan diangkut dengan truk, sehingga ada kemungkinan terkontaminasi oleh kehadiran hewan-hewan kecil atau debu dan kotoran di lingkungan tempat penyimpanannya.

11 Cara untuk Memeriksa Kondisi Makananmu

Kita memakan telur, buah, dan roti hampir setiap hari, tapi mungkin kita tidak memilih produk-produk dengan kualitas yang baik. Kemasan berwarna cerah dan tulisan yang menjanjikan sering kali menipu kita. Oleh karena itu, sebaiknya kita mencari tahu beberapa trik untuk mendapatkan produk terbaik dari toko bahan pangan karena kesehatan kita bergantung padanya.

33 Hidangan Penutup dan Kue yang Terlalu Keren untuk Dimakan

Seni punya beragam rupa: mulai dari arsitektur sampai musik. Beberapa orang kreatif bahkan bisa mengubah makanan menjadi sejenis seni.

25 Kue dengan Penampilan Menipu yang Membuat Kita Tercengang

Apa persamaan antara sepatu kets, ember kemasan KFC, kotak telur, dan dinosaurus? Kue bisa berbentuk itu semua! Para seniman berbakat ini dapat mengubah satu resep kue dan frosting menjadi mahakarya yang sangat realistis, hingga kamu takkan percaya bahwa itu kue yang bisa dimakan!

Seorang Ibu Menemukan Cara Pintar Meyakinkan Putranya untuk Makan Sayur dan Menjadi Viral

Suatu ketika, seorang wanita dari Melbourne, Laleh Mohmedi, mendapatkan ide tentang cara mengubah kecintaan putranya kepada tokoh-tokoh cerita dalam buku menjadi cinta kepada makanan sehat. Hari ini, resep-resepnya digunakan oleh para orang tua lain yang tidak perlu lagi meyakinkan anak-anak bahwa mereka harus makan makanan sehat. Anak-anak dengan gembira menyantapnya atas kemauan sendiri.

9 Camilan Larut Malam yang Bisa Kamu Makan Tanpa Rasa Bersalah

Jujur saja, kita semua suka makan, terutama pada malam hari. Tapi katanya, itu ide buruk dan bisa membuat lemak pinggang menumpuk. Namun, penelitian terbaru menunjukkan bahwa sebenarnya tidak begitu dan ada beberapa makanan lezat yang bisa kamu makan malam-malam tanpa membuat berat badanmu bertambah.

Air Kelapa vs Santan: Apa Bedanya dan Apa Manfaatnya

Air kelapa sangat mirip dengan plasma darah (cairan yang terdapat di dalam sel darah merah) kita, begitu menurut Dr. Karl Kruszelnicki. Selain itu, sabut kelapa dapat dibakar untuk mengusir nyamuk dan santan sangat kaya akan berbagai vitamin. Masih banyak lagi manfaat kelapa yang benar-benar bisa menjadikan hidup kita lebih baik.

14 Makanan yang Masih Sering Kita Simpan dengan Cara Salah

Kita terbiasa menyimpan apa pun di kulkas: mulai dari buah-buahan, sayuran, permen, sampai roti. Beberapa orang juga menyimpan saus, bumbu marinade, dan makanan kaleng di kulkas untuk berjaga-jaga. Tapi meski menyimpan makanan dengan cara seperti ini bisa memperpanjang umur simpannya, sering kali cara ini malah bisa berbahaya bagi produk makanan yang kita simpan.

25+ Hidangan Menggemaskan Buatan Seniman yang Membuatmu Tak Tega Memakannya

Makanan sehat tak selalu langsung dipilih orang. Sering kali, makanan cepat saji membuktikan keunggulannya dengan tampilan yang sangat menggiurkan sehingga mustahil untuk ditolak. Itu sebabnya seorang seniman kuliner, Sine, pemilik akun Instagram Foodbites, memutuskan menerima tantangan menyiapkan makanan sehat, lezat, dan memikat mata. Dia menciptakan hidangan yang sangat indah sehingga membuatmu tersenyum.

10+ Sisa Makanan yang Sebenarnya Bisa Dimakan

Sampah makanan adalah masalah di seluruh dunia dengan lebih dari sepertiga makanan tak termakan. Kabar baiknya, ada beberapa sisa makanan yang bisa diselamatkan dan dijadikan hidangan lezat dan bergizi. Kebanyakan orang tidak tahu, tapi ternyata cangkang telur bisa diubah menjadi bubuk kalsium, kulit semangka bisa dijadikan acar, dan daun kembang kol bisa dijadikan sup lezat.

12 Kesalahan Memasak Umum yang Bisa Menggagalkan Resep Terbaikmu

Kamu memutuskan untuk memasak hidangan super lezat. Kamu mengikuti arahannya dengan teliti, menjaga semua takaran sesuai resepnya... tapi hasilnya jauh sekali dari harapanmu. Sering mengalaminya? Kami yakin, kita semua pasti pernah mengalami situasi seperti ini. Jadi, di mana salah kita? Sekarang, Sisi Terang mau membahas beberapa kesalahan memasak umum yang bisa merusak rasa hidangan favoritmu.

19 Kue dengan Bentuk Kocak yang Dipesan Orang

Kue adalah bagian penting dari setiap perayaan. Jika pembuat kue punya selera humor yang bagus, mereka membuat kue yang tak akan pernah kamu lupakan. Percayalah, kamu akan selalu ingat kungkang yang duduk di atas bulan sambil bermain pingpong atau karakter The Simpsons yang mirip lukisan.

20 Kue Gagal yang Bisa Membuatmu Mimpi Buruk

Membuat kue membutuhkan teknik dan bakat, hampir seperti membuat karya seni. Banyak orang yang berkecimpung dalam kerajinan ini tahu, membuat kue bukan hanya soal menghias tampilan luarnya saja. Butuh waktu bertahun-tahun untuk menjadi ahli membuat kue. Beberapa pengguna Reddit telah membeli dan/atau membuat kue mereka sendiri, yang sering kali tak sesuai harapan. Bukannya kecewa, mereka malah tak ambil pusing dan membagikan foto kue gagal mereka di Internet.

10 Cara Singkat di Dapur yang Membuat Makan Malammu Tersaji Lebih Cepat

Kamu mungkin pernah terburu-buru di pagi hari sampai tak sempat menyiapkan sarapan untuk diri sendiri dan anak-anak. Atau mungkin sang kekasih tiba-tiba bilang mau datang ke rumah. Di momen-momen seperti itu, kamu butuh beberapa trik simpel supaya tidak perlu berlama-lama memasak di dapur, tapi kualitas masakanmu tetap maknyus.